Sebuah fakta yang saat ini terjadi adalah istri bekerja mencari nafkah untuk keluarga, untuk menafkahi anak-anaknya. Rumah dan anak diurus oleh para pembantu. Suami dan istri sibuk bekerja di luar mencari nafkah.
Dalam Islam, derajat perempuan sangatlah tinggi. Perempuan dalam berbagai kesempatan memiliki peluang bekerja layaknya kesempatan yang dimiliki laki-laki, lantas sebenarnya wajibkah istri bekerja untuk mencari nafkah?